visualizaciones de letras 965

Cinta Mati

Agnes Monica

Bagaimana caranya untuk agar kau mengerti bahwa aku rindu?
Bagaimana caranya untuk agar kau mengerti bahwa aku cinta?
Masihkah mungkin hatimu berkenan menerima hatiku untukmu...

Cintaku sedalam samudra
Setinggi langit di angkasa
Kepadamu

Cintaku sebesar dunia
Seluas jagad raya ini
Kepadamu oh
Kepadamu

Bagaimana caranya untuk agar kau mengerti bahwa aku rindu?
Bagaimana caranya untuk agar kau mengerti bahwa aku cinta?

Masihkah mungkin hatimu berkenan menerima hatiku untukmu

Cintaku sedalam samudra
Setinggi langit di angkasa
Kepadamu

Cintaku sebesar dunia
Seluas jagad raya ini
Kepadamu oh
Kepadamu

Bagaimana caranya agar kau mengerti
Bahwa aku mencintaimu selamanya oh...
Bagaimana caranya agar kau mengerti
Bahwa aku merindukanmu selamanya

Cintaku sedalam samudra
Setinggi langit di angkasa
Kepadamu

Cintaku sebesar dunia
Seluas jagad raya ini
Kepadamu oh
Kepadamu

Cintaku sedalam samudra
Setinggi langit di angkasa
Kepadamu

Cintaku sebesar dunia
Seluas jagad raya ini
Kepadamu oh
Kepadamu


Comentarios

Envía preguntas, explicaciones y curiosidades sobre la letra

0 / 500

Forma parte  de esta comunidad 

Haz preguntas sobre idiomas, interactúa con más fans de Agnes Monica y explora más allá de las letras.

Conoce a Letras Academy

¿Enviar a la central de preguntas?

Tus preguntas podrán ser contestadas por profesores y alumnos de la plataforma.

Comprende mejor con esta clase:

0 / 500

Opciones de selección